Rujak Mangga Manis Yang Menggoda Selera  

  • Whatsapp
Rujak mangga manalagi
Rujak pedas manis mangga manalagi.
banner 468x60
  • WARNA kuning kemerahan memberi isyarat bahwa mangga itu sudah matang dan siap untuk dinikmati.
  • Kali ini mangga ditampilkan dalam hidangan rujak pedas manis

Begitu mendengar kata rujak, mungkin air liur kita pun terpancing untuk keluar. Demikianlah keajaiban kata-kata yang kita ucapkan, seperti memiliki kekuatan ‘ajaib’ yang menggugah. Setelah mendapat pesan dari syaraf pendengaran, ia langsung memerintahkan pusat air liur untuk merespons.

Terkait dengan urusan rujak-rujakan ini, kali ini kita menampilkan artikel rujak mangga pedas manis dari mangga manalagi yang sudah masak betul.

Hidangan ini bisa membantu Anda melek barang sejenak, seditaknya menahan kantuk ketika bekerja.

Cara menyiapkan:

  1. Cuci dulu buah mangganya. Lalu kupas dan diiris-iris tipis.
  2. Siapkan bumbu rujaknya berupa gula aren, cabai merah dan garam secukupnya.
  3. Setelah citarasa adonan bumbu sudah dianggap pas, masukkan irisan mangga kedalam bumbu rujaknya.
  4. Aduklah secara merata. Nah, sekarang rujaknya sudah siap dinikmati.
banner 300x250

Related posts

banner 468x60